Polisi Cegah Aksi C3 dan Gangguan Kamtibmas di Perum Socia Garden Palumbonsari Karawang melalui Patroli Perintis

    Polisi Cegah Aksi C3 dan Gangguan Kamtibmas di Perum Socia Garden Palumbonsari Karawang  melalui Patroli Perintis

    Polres Karawang - Anggota Samapta Polsek Karawang Kota Aiptu Wahyudigiarto dan Bripka Tito Rama melaksanakan patroli perintis guna mengantisipasi C3, Tawuran, Gangguan Kamtibmas dan kejahatan jalanan.

    Pasalnya, patroli tersebut dilakukan guna menjaga situasi agar aman serta kondusif di Sekitar Perum Socia Garden Palumbonsari, Kelurahan Palumbonsari, Kecamatan Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Senin (06/01/2025)

    Sesuai arahan dari Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H kepada Kapolsek Karawang Kota Kompol H. Senen Ali, S.Pd untuk meningkatkan kewaspadaan ketika berpatroli di wilayah hukumnya.

    "Kami terus berupaya memberikan pengamanan serta pengawasan di wilayah hukum kami, supaya situasi dan kondisi berlangsung aman kondusif karena terhindar dari aksi kriminal, " ujar Pamen Polri itu.

    Tak hanya itu, kegiatan patroli prekat juga bertujuan untuk mengantisipasi C3, aksi tawuran, balapan liar, aksi premanisme maupun gangguan kamtibmas lainnya di wilayah hukumnya.

    Didasari hal tersebut, Kapolsek Karawang Kota mengarahkan kedua anggotanya tersebut melaksanakan tugas patroli secara presisi di wilayah hukum Polsek Karawang Kota Polres Karawang.

    "Diharapkan, kegiatan patroli yang dilakukan secara mobile dapat memonitoring setiap hal-hal yang dianggap mencurigakan dan mengganggu kamtibmas, " jelasnya.

    Kapolsek menandaskan, bahwa pihaknya akan terus berupaya menjaga dan memelihara Harkamtibmas sampai kapanpun guna terciptanya kenyamanan dan ketenangan wilayah hukumnya sampai kehadiran polisi terasa oleh masyarakat.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    polres karawang_akbp edwar zulkarnain s.i.k. s.h. m.h.
    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Melalui Patroli Prekat, Polisi Tirtajaya...

    Artikel Berikutnya

    Giat Patroli Perekat Supermarket Indomaret...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah ATM dan Perbankan Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Sinergitas TNI - POLRI: Aiptu Suhandi Bersama Serka Elinardi Melaksanakan Giat Sinergitas Desa Kutanegara Kec. Ciampel kab.karawang Serta Memberikan Pesan - Pesan Kamtibmas.
    Anggota Polsek Batujaya memberikan Arahan dan Himbauan kepada Scurity Bank Mandiri Unit Batujaya
    Rutin Setiap Minggu Kapolsek Kotabaru Pimpin Analisa dan Evaluasi Kinerja
    Hendri Kampai: Banyak Berjanji tapi Minus Realisasi, Siap-Siap Ditinggal Rakyat dan Berakhir dengan Gelar 'Raja Ngibul'
    Anggota Polsek Batujaya Cegah GU Kamtibmas di Minimarket Desa Telukbango
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Anggota Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Di Wilayah ATM dan Perbankan Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Sinergitas TNI - POLRI: Aiptu Suhandi Bersama Serka Elinardi Melaksanakan Giat Sinergitas Desa Kutanegara Kec. Ciampel kab.karawang Serta Memberikan Pesan - Pesan Kamtibmas.
    Anggota Polsek Batujaya memberikan Arahan dan Himbauan kepada Scurity Bank Mandiri Unit Batujaya
    Plh Kapolsek Klari Pimpin Pengamanan Humanis Keberangkatan Aksi Buruh ke Jakarta
    Himbau Tentang Kejahatan TPPO Ditengah masyarakat Polsek Pedes Tingkatkan Keamanan
    Sinergitas Terkait TPPO Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Sambang Dialogis Dengan Tokoh Masyarakat Desa Binaan
    Anggota Polsek Batujaya Cegah GU Kamtibmas di Minimarket Desa Telukbango
    Dalam Ops KRYD, Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Menyasar toko Penjual Miras
    Monitoring Sarana Objek Vital Perbankan di Loji Jadi Regulasi Patroli Personel Polsek Tegalwaru
    Siang Hari, Cegah aksi pelaku kejahatan di Perbankan wilayah hukum Polsek Tempuran. Personil Polsek Tempuran Rutin Patroli Presisi 
    Perkuat Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Desa Sukamakmur Rutin Sambangi Warganya
    Bhabinkamtibmas Polsek Jatisari Sosialisasi Pencegahan Terjadinya TPPO
    Giat Patroli Perekat Supermarket Indomaret Gempol Guna Antisipasi Kejahatan

    Ikuti Kami